Wednesday, March 16, 2011

Bertasbih segala apa yang ada di langit dan di bumi

Bertasbih segala apa yang ada di langit dan di bumi. Bumi yang manusia injak-injak, pijak-pijak setiap hari menggunakan kaki pun bertasbih kepada Allah setiap masa. Bumi yang berada di bawah tapak kaki kita setiap hari pun mengingati Allah setiap masa. Bagaimana pula dengan kita? Tidakkah kita berasa malu? Tidakkah kita berasa sombong dengan diri sendiri? Mengisi hati dengan kelalaian mengingatiNya padahal Dialah yang mendegupkan setiap jantung yang ada, Dialah yang membolak-balikkan hati-hati manusia bahkan Dialah yang menguasai segala hati dan Dialah juga yang menghelakan setiap nafas yang kita nikmati..

Renungkan firman Allah S.W.T di bawah ini :

"Belum sampaikah waktunya bagi orang-orang yang beriman, untuk tunduk hati mereka mengingati Allah dan kepada kebenaran yang telah turun (kepada mereka), dan janganlah mereka seperti orang-orang yang sebelumnya telah diturunkan Al Kitab kepadanya, kemudian berlalulah masa yang panjang atas mereka lalu hati mereka menjadi keras. Dan kebanyakan di antara mereka adalah orang-orang yang fasik." [Al-Hadid:16]


No comments:

LinkWithin

Related Posts with Thumbnails